About

Mengcopy Video dari DVD ke Flashdisk


f

Kemaren kita sudah belajar cara merubah Video ke Mp3, kali ini kita mau mengcopy Video dari DVD ke Flashdisk.
Kita masih menggunakan software freeware yang kemaren kita gunakan untuk merubah video ke mp3 yaitu menggunakan software Freemake Video Converter.
Jika belum ada download disini

Buka Program Freemake video Converter
Pilih DVD lalu pilih to MPEG>> DVD Quality

Tekan convert..
Jika sudah selesai, tinggal di copykan aja ke flash disk.
Oke demikian caranya, semoga berhasil!

Post a Comment

0 Comments